Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

Mengetahui Sumber Mineral Yang Bemanfaat Bagi Kesehatan

Gambar
Mineral merupakan nutrisi yang sangat penting untuk mencegah penyakit dan memelihara kesehatan. Mineral bisa disebut sebagai partner vitamin dalam menyehatkan tubuh. Seperti halnya vitamin, mineral terdiri atas beberapa jenis. Klasifikasi mineral utama (mayor) yang dibutuhkan oleh tubuh lebih dari 100 mg dalam sehari, ada pula mineral minor (trace element) yang dibutuhkan tubuh kurang dari 100 mg dalam sehari. Namun, bukan berarti mineral mayor lebih penting dan mineral minor tidak penting. Kedua mineral ini mempunyai level kepentingan yang sama karena jika kekurangan salah satu jenis mineral ini, baik mayor maupun minor, tubuh akan mengalami gangguan kesehatan yang tidak bisa di anggap enteng.    Tambahan asupan mineral (juga vitamin) biasanya dibutuhkan ketika pola makan tidak seimbang dan bervariasi atau terlalu mengonsumsi makanan dengan menu yang cenderung monoton. Berikut ini akan diuraikan beberapa mineral yang sangat penting bagi tubuh. 1. Kalsium Kalsium merupakan mineral ya

Ciri Bahwa Anda Telah Tua dan Penyebabnya

Gambar
Secara teoritis, di puncak dalam segala bidang pada usia antara 25 hingga 35 tahun, tanda-tanda penuaan mulai terlihat sejak umur 35 tahun. Pada usia ini kulit mulai mengendur, memori ingatan juga mulai menurun. Pada usia 50 hingga 60 tahun otak mulai menyusut, pendengaran dan penglihatan juga sudah mulai berkurang, persendian menjadi kaku, efisiensi gerak jantung dan paru-paru mulai mengurang. Sementara di sisi lain, penyakit akibat kurangnya aktivitas gerak dan penurunan kemampuan mental tidak dapat dihindari ketika manusia sudah merambah semakin senja. Penuaan yang terjadi pada diri kita adalah proses alamiah, tetapi pada kenyataannya terjadi proses percepatan penuaan yang disebabkan oleh faktor-faktor lain misalnya, lingkungan sekitar kita yang sudah terpolusi, baik udara, air, makanan dan faktor-faktor lain. Kini semua memegang peranan yang tinggi dalam percepatan proses penuaan, oleh karena itu kita harus mengubah kondisi ini untuk menjadi murni seperti sedia kala atau setidaknya

Kenali Aspek perkembangan Pada Anak

Gambar
Perkembangan anak terlihat dari peningkatan keterampilan dan kemampuan belajarnya. Proses ini memerlukan dukungan asupan makanan yang tepat. Aspek perkembangan keterampilan makan si kecil dengan perkembangan usianya. Untuk itu, dalam proses belajar makan, orang tua perlu memahami tahapan perkembangan buah hati dengan mengenali aspek-aspek perkembangan yang muncul di setiap tahapan usianya. Setiap tahap perkembangan anak, keterampilan-keterampilan baru akan terbentuk. Proses ini membuat Setiap anak akan menampilkan berbagai perilaku yang tak terduga, kadang membuat orang tua begitu kagum akan perkembangannya atau juga sebegitu jengkel dan tingkahnya. Dengan memahami proses perkembangan yang terjadi, orang tua dapat mempersiapkan diri untuk bersikap dengan tepat. Pada usia balita, setidaknya ada 5 aspek perkembangan yang terlihat berkembang dengan cepat dan mengagumkan yaitu: 1. Gerak tubuh Hero gerakan fisik anak sangat terbatas. Memasuki usia 15 bulan anak sudah dapat berjalan atau pun